
Surabaya, 1 Oktober 2025 β Semangat kekeluargaan dan kekhusyukan menyelimuti halaman SD Katolik Santa Angela Surabaya pagi ini. Sebanyak kurang lebih 200 siswa-siswi mengikuti acara Pembukaan Bulan Rosario yang digelar secara khidmat, menandai masuknya bulan Oktober sebagai bulan devosi kepada Bunda Maria. Acara yang berlangsung di halaman sekolah ini dimulai tepat pukul 07.15 WIB dan berakhir...



